PENERAPAN KONSELING ISLAMI DALAM PERKEMBANGAN MORAL SISWA MAN 1 METRO

OSKANDAR, ADE BISMAR (2024) PENERAPAN KONSELING ISLAMI DALAM PERKEMBANGAN MORAL SISWA MAN 1 METRO. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Metro.

[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (5kB) | Preview
[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (889kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (77kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (17kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (123kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR LITERATUR.pdf

Download (112kB) | Preview

Abstract

Masa usia sekolah menengah bertepatan dengan masa remaja. Masa remaja merupakan masa yang banyak menarik perhatian, karena sifat - sifat khasnya dan karena peranannya yang menentukan dalam kehidupan individu dalam masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan konseling Islami dalam lingkungan sekolah. Metode penelitian yang digunakan adalah observasi dan wawancara. Instrument yang digunakan adalah pedoman wawancara yang digunakan untuk melihat perkembangan moral siswa setelah dilakukan konseling Islami. Hasil menunjukkan bahwa adanya perubahan perilaku peserta didik yang dapat dilihat dari keseharian peserta didik di lingkungan sekolah. Kesimpulannya koneling Islami berdampak positif terhadap perilaku peserta didik sehingga membuat peserta didik tersebut menjadi pribadi yang lebih baik.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Additional Information: 048/ S1 BIMBINGAN DAN KONSELING/2024
Uncontrolled Keywords: Konseling Islami, Perkembangan Moral.
Subjects: 300 Ilmu Sosial > Bimbingan dan Konseling
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > S1 Bimbingan Konseling
Depositing User: intan arum sari
Date Deposited: 10 Feb 2025 06:51
Last Modified: 12 Feb 2025 03:04
URI: http://eprints.ummetro.ac.id/id/eprint/3036

Actions (login required)

View Item View Item