PENGARUH PENEMPATAN KERJA TERHADAP DISIPLIN KERJA KARYAWAN DENGAN SEMANGAT KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PT BUDI NUSA CIPTAKAN WAHANA DESA PANCAMARGA KECAMATAN BATU PUTIH KABUPATEN TULANG BAWANG BARAT

Pratama, Dicky Wahyu (2022) PENGARUH PENEMPATAN KERJA TERHADAP DISIPLIN KERJA KARYAWAN DENGAN SEMANGAT KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PT BUDI NUSA CIPTAKAN WAHANA DESA PANCAMARGA KECAMATAN BATU PUTIH KABUPATEN TULANG BAWANG BARAT. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Metro.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (942kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (8kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (174kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (413kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (88kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LITERATUR.pdf

Download (150kB) | Preview
Official URL: https://eprints.ummetro.ac.id

Abstract

Semangat kerja yang optimal dari setiap individu karyawan dapat meningkatkan disiplin kerja dan ditambah lagi dengan penempatan kerja sesuai dengan ketrampilan setiap personal karyawan, sehingga tujuan dari riset ini ialah untuk mengetahui pengaruh langsung penempatan kerja melalui semangat kerja terhadap disiplin kerja. Jenis penelitian kuantitatif, dengan jumlah perhitungan sampel sebanyak 70 karyawan yang mewakili. Sedangkan teknik pengumpulan data menggunakan angket kuesioner yang dibagikan kepada karyawan. Teknik analisis data menggunakan analisis jalur dengan pengolahan data SPSS versi 27 yang ditambah dengan program proces-V 4.0 dan keputusan koefisien jalur serta uji parsial t. Hasil analisis membuktikan bahwa terdapat peran mediasi antara penempatan kerja dengan motivasi kerja dan disiplin kerja, apabila semua proses penempatan atau penempatan dilakukan dengan tepat dan sesuai dengan kompetensi yang dimiliki misalnya studi. pengalaman, kinerja akan mempengaruhi setiap karyawan. Dan bila diimbangi dengan sikap karyawan maka akan memberikan disiplin kerja karyawan yang baik kepada perusahaan dan sesuai dengan visi dan misi perusahaan.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Additional Information: 79/S1 Manajemen/2022
Uncontrolled Keywords: penempatan kerja, semangat kerja, displin kerja
Subjects: 600 Ilmu Terapan > Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Manajemen
Depositing User: Dharma Prasetyawan
Date Deposited: 22 Feb 2023 01:57
Last Modified: 22 Feb 2023 01:57
URI: http://eprints.ummetro.ac.id/id/eprint/1947

Actions (login required)

View Item View Item