ANALISIS QUALITY OF SERVICE (QOS) DAN IMPLEMENTASI MANAJEMEN BANDWIDTH SIMPLE QUEUE DENGAN PEER CONNECTION QUEUE PADA JARINGAN INTERNET PT SINAR MATAHARI

AHMAD, USAMAH IBNU (2024) ANALISIS QUALITY OF SERVICE (QOS) DAN IMPLEMENTASI MANAJEMEN BANDWIDTH SIMPLE QUEUE DENGAN PEER CONNECTION QUEUE PADA JARINGAN INTERNET PT SINAR MATAHARI. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Metro.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (426kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (10kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (158kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (574kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (10kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR LITERATUR.pdf

Download (10kB) | Preview

Abstract

Latar belakang peneltian ini yaitu dikarenakan belum adanya upaya pengembangan jaringan, sehingga mengakibatkan kecepatan internet yang ada pada perusahaan menjadi lambat dan menyebabkan pekerjaan karyawan menjadi terhambat. Metode penelitian ini menggunakan metode NDLC (Network Development Life Cycle), pengertian dari metode NDLC adalah siklus hidup yang komprehensif untuk pembangunan sistem jaringan komputer dengan tingkat integritas yang tinggi, dengan serangkaian tahapan yang harus dilakukan untuk mencapai keluaran yang akurat, efektif, dan produktif. Tujuan dari penelitian ini yaitu menganalisis quality of service dan implementasi manajemen bandwidth dengan simple queue dan peer connection queue pada jaringan internet PT Sinar Matahari. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa implementasi manajemen bandwidth dengan simple queue dan peer connection queue memberikan sedikit peningkatan keempat parameter Qos. Kesimpulan dari penelitian ini adalah, bahwa kombinasi antara simple queue dan peer connection queue dapat diterapkan secara efektif untuk memanajemen bandwidth yang pada akhirnya meningkatkan kualitas layanan dari suatu jaringan.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Additional Information: 039/S1 ILMU KOMPUTER/2024
Uncontrolled Keywords: Quality of Service; Simple Queue; Peer Connection Queue
Subjects: 000 Karya Umum > Ilmu Komputer
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > S1 Ilmu Komputer
Depositing User: Lina Septriani S
Date Deposited: 26 Feb 2025 03:31
Last Modified: 26 Feb 2025 03:31
URI: http://eprints.ummetro.ac.id/id/eprint/3580

Actions (login required)

View Item View Item