PRATAMA, BAGUS RAGIL (2023) PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DAN KOMITMEN GURU TERHADAP KINERJA GURU SD AISYIYAH METRO – LAMPUNG. Tesis (S2) thesis, Universitas Muhammadiyah Metro.
|
Text
COVER .pdf Download (566kB) | Preview |
|
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (6kB) | Preview |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (128kB) | Preview |
|
|
Text
BAB III.pdf Download (272kB) | Preview |
|
|
Text
BAB V.pdf Download (89kB) | Preview |
|
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (135kB) | Preview |
Abstract
Hasil pekerjaan seorang guru sampai saat ini masih menjadi salah satu parameter penting dalam keberlangsungan dunia pendidikan. Kinerja guru yang baik akan melahirkan peserta didik yang baik, namun apabila kinerja guru menurun maka memperbesar kemungkinan kualitas peserta didik juga akan menurun. Seringkali dilapangan ditemukan kinerja guru yang masih belum maksimal dengan berlandaskan berbagai macam faktor. Dalam penelitian ini faktor yang akan dikaji adalah keterkaitan antara gaya kepemimpian kepala sekolah dan kinerja guru terhadap kinerja guru di SD Aisyiyah Metro, Lampung. Penelitian ini bertujuan untuk menemukan dan mengetahui apakah faktor gaya kepemimpinan kepala sekolah dan komitmen guru memiliki pengaruh terhadap kinerja guru.Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan survey atau angket. Kemudian data yang diperoleh dianalisis mulai dari pengujian validitas dan reliabilitas sampai dengan Uji F dan Uji T. Berdasarkan hasil olah data statistic yang telah dilakukan peneliti mendapatkan hasil bahwa pengaruh antara gaya kepemimpinan terhadap hasil kerja guru SD Aisyiyah Metro sebesar 9% dan pengaruh komitmen guru terhadap kinerja guru di SD Aisyiyah Metro didapat hasil sebesar 5%. Sedangkan gaya kepemimpinan dan komitmen guru berpengaruh secara gabungan terhadap kinerja guru SD Aisyiyah Metro yang ditunjukkan dengan nilai R-squared sebesar 0,007. Artinya kinerja SD Aisyiyah Metro pada tingkat guru sebesar 7%.Kesimpulan yang didapat oleh peneliti adalah gaya kepemimpinan dan komitmen guru dapat memberikan pengaruh terhadap kinerja guru di SD Aisyiyah Metro, Lampung. Sehingga kinerja guru akan meningkat apabila mendapatkan dorongan dari seorang kepala sekolah dan komitmen guru itu sendiri secara signifikan ditingkatkan.
Item Type: | Thesis (Tesis (S2)) |
---|---|
Additional Information: | 001/PASCA ADMINISTRASI PENDIDIKAN/2023 |
Uncontrolled Keywords: | Gaya kepemimpinan; kepala sekolah; komitmen guru; kinerja guru. |
Subjects: | 300 Ilmu Sosial > Pendidikan 300 Ilmu Sosial > Manajemen Pendidikan |
Divisions: | Pascasarjana > S2 Administrasi Pendidikan |
Depositing User: | Lina Septriani S |
Date Deposited: | 10 Feb 2025 07:36 |
Last Modified: | 10 Feb 2025 07:36 |
URI: | http://eprints.ummetro.ac.id/id/eprint/3054 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |