PERAN GURU BIMBINGAN DAN KONSELING DALAM MENGATASI PRASANGKA SOSIAL PADA PESERTA DIDIK KELAS X DI SMK MUHAMMADIYAH 1 LABUHAN MARINGGAI

Astuti, Dewi (2023) PERAN GURU BIMBINGAN DAN KONSELING DALAM MENGATASI PRASANGKA SOSIAL PADA PESERTA DIDIK KELAS X DI SMK MUHAMMADIYAH 1 LABUHAN MARINGGAI. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Metro.

[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (91kB) | Preview
[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (266kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (188kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB VI.pdf

Download (86kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR LITERATUR.pdf

Download (200kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Astuti, Dewi. 2023. Peran Guru Bimbingan dan Konseling Dalam Mengatasi Prasangka Sosial Pada Peserta Didik Kelas X di SMK Muhammadiyah 1 Labuhan Maringgai. Skripsi. Jurusan Ilmu Pendidikan. Program Studi Bimbingan dan Konseling. FKIP Universitas Muhammadiyah Metro. Pembimbing (I) Dr. Eko Susanto,M.Pd.Kons, M.Pd., (II) Achmad Irfan Muzni, M. Psi. Kata Kunci: Prasangka Sosial. Peran Guru Bimbingan dan Konseling. Tujuan dari penelitaian ini untuk mengetahui peran guru bimbingan dan konseling dalam mengatasi prasangka sosial pada peserta didik kelas X SMK Muhammadiyah 1 Labuhan Maringgai. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Subjek dalam penelitian ini yaitu guru bimbingan dan konseling. Data yang diperoleh peneliti yaitu melalui data wawancara dan observasi kepada guru bimbingan dan konseling. Analisis data menggunakan metode kualiatif yaitu motode peneltian yang berlandaskan filsafat postpositivisme yang digunakan untuk meneliti pada kondisi objek yang alamiah. Teknik pengumpulan data dilakukan secara trigulasi (gabungan) bersifat induktif yaitu berangkkat dari faktor-faktor yang bersifat umum dan hasil penelitian lebih menekankan makna dari pada simpulan. Kesimpulan dalam penelitian ini adalah, prasangka sosial yang dilakukan oleh peserta didik yaitu peserta didikbersikap memalingkan muka pada kelompok ras tertentu, peseta didik juga menanggap buruk atau negatif secara tidak rasional dan saling mengolok-olok antar peserta didik dengan mengguakan suku bahasanya seperti suku jawa dan bugis. Peran guru bimbingan dan konseling dalam mengatasi prasangka sosial dengan mencari informasi pada guru dan siswa, guru bimbingan dan konseling memberikan layanan bimbingan klasikal adapun bimbingan khusus kerjasama dari pihak guru wali kelas guru mata pelajaran dan staf.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Additional Information: 035/Bimbingan & Konseling/2023
Uncontrolled Keywords: Prasangka Sosial. Peran Guru Bimbingan dan Konseling
Subjects: 300 Ilmu Sosial > Bimbingan dan Konseling
300 Ilmu Sosial > Pendidikan
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > S1 Bimbingan Konseling
Depositing User: Feri Apriyanto
Date Deposited: 12 Feb 2024 02:28
Last Modified: 12 Feb 2024 02:28
URI: http://eprints.ummetro.ac.id/id/eprint/2801

Actions (login required)

View Item View Item