INTERNALISASI BUDAYA RELIGIUS MELALUI KEGIATAN KEAGAMAAN DI SMP MUHAMMADIYAH GEDONG TATAAN KABUPATEN PESAWARAN

Rois, Al Amin (2023) INTERNALISASI BUDAYA RELIGIUS MELALUI KEGIATAN KEAGAMAAN DI SMP MUHAMMADIYAH GEDONG TATAAN KABUPATEN PESAWARAN. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Metro.

[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (84kB) | Preview
[img]
Preview
Text
1. SAMPUL.pdf

Download (760kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. BAB I.pdf

Download (294kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. BAB III.pdf

Download (179kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB V.pdf

Download (97kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. DAFTAR LITELATURE.pdf

Download (215kB) | Preview

Abstract

Internalisasi budaya religius penting dilakukan sejak usia dini secara konsisten dan berkelanjutan, mengingat banyak penyimpangan moral di masyarakat dikarenakan lemahnya sitem pendidikan moral di sekolah. Untuk itu diperlukan suatu pola internalisasi budaya religius yang tepat untuk mengatasi berbagai masalah tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan bagaimana internalisasi dan pengaruh budaya religius, faktor pendukung dan penghambat melalui kegiatan keagamaan di SMP Muhammadiyah Gedong Tataan. Penelitian ini menggunakan metode pendekatan qualitative descriptive.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Additional Information: 24/S1 PAI/2023
Uncontrolled Keywords: Budaya Religius, Kegiatan keagamaan
Subjects: 200 Agama > Pendidikan Agama Islam
Divisions: Fakultas Agama Islam > S1 Pendidikan Agama Islam
Depositing User: intan arum sari
Date Deposited: 23 Jan 2024 03:59
Last Modified: 23 Jan 2024 03:59
URI: http://eprints.ummetro.ac.id/id/eprint/2462

Actions (login required)

View Item View Item