ANALISIS MANAJEMEN PRODUKSI DALAM MENINGKATKAN KUALITAS PRODUKSI PADA HOME INDUSTRI KRIPIK TUNAS KOTA METRO

Agustin, Auliya Riska (2023) ANALISIS MANAJEMEN PRODUKSI DALAM MENINGKATKAN KUALITAS PRODUKSI PADA HOME INDUSTRI KRIPIK TUNAS KOTA METRO. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Metro.

[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (7kB) | Preview
[img]
Preview
Text
01 Cover.pdf

Download (708kB) | Preview
[img]
Preview
Text
1 (1).pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
1 (3).pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
1 (5).pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kerusakan produk, jenis kerusakan produk,dan faktor-faktor yang mempengaruhi kerusakan produk padaHome Industry Keripik Tunas Kota Metro. Jenis penelitian ini adalah studi kasus secara deskriptif kualitatif meliputi kegiatan pengendalian intern dengan menggunakan data sekunder dan primer secara kepustakaan dan lapangan dengan metode Statistical Quality Control (SQC) sertacontrol chart, diagram pareto, dan diagram tulang ikan. Hasil penelitian ini menunjukkan, bahwa tingkat kerusakan yang terjadi selama tahun 2021 pada Keripik Tunas Kota Metro masih dalam batas tolerir.Jenis kerusakan produk adalah warna (gosong tidak golden brown) dengan persentase 62%, bentuk dan ukuran terpotong dengan persentase 13%, serta tekstur tidak renyah dengan persentase 25%. Faktorfaktor yang mempengaruhi kerusakan produk keripik adalah tenaga kerja yang kurang teliti dan kurang terlatih, bahan baku yang tidak baik dalam pengecekannya, peralatan yang sudah tidak standar lagi untuk digunakan dan kurang perawatan, kondisi lingkungan yang kurang bersih, serta metode pencetakan dan produksi keripik yang masih dilakukan oleh tenaga manusia.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Additional Information: 48/S1 Manajemen/2023
Uncontrolled Keywords: Manajemen Produksi, Kualitas Produksi, dan Industri Rumahan
Subjects: 600 Ilmu Terapan > Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Manajemen
Depositing User: Tri Kris Krisniati
Date Deposited: 29 Dec 2023 04:10
Last Modified: 29 Dec 2023 04:10
URI: http://eprints.ummetro.ac.id/id/eprint/2293

Actions (login required)

View Item View Item