ANALISIS LABA USAHA MIKRO PADA UMKM PRODUK ROTI DUA SAHABAT DI LAMPUNG TENGAH

SETIO, ILFAN NUARI (2022) ANALISIS LABA USAHA MIKRO PADA UMKM PRODUK ROTI DUA SAHABAT DI LAMPUNG TENGAH. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Metro.

[img]
Preview
Text
abstrak.pdf

Download (68kB) | Preview
[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (173kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (151kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (86kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (93kB) | Preview
Official URL: http://eprints.ummetro.ac.id

Abstract

Laba usaha adalah pendapatan bersih yang diterima oleh seorang pengusaha dari pendapatan kotor yang diterima dikurangi dengan biaya-biaya produksi dan operasional. Besarnya laba usaha yang diperoleh dapat meningkat apabila penjualan produk meningka. Tujuan penelitian ini adalah Untuk menganalisis laba usaha mikro pada UMKM produk roti dua sahabat, di Lampung Tengah. Penelitian in merupakan penelitian kualitatif yang mendeskripsikan laba usaha mikro. Lokasi penelitian di UMKM Roti Dua Sahabat di Lampung Tengah. Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan wawancara dan observasi. Data yang dikumpulkan berupa data tentang biaya-biaya operasional atau biaya variabel, biaya tetap, dan data penjualan roti periode Januari –september 2021.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Additional Information: 005/2022/S1 Akuntansi
Uncontrolled Keywords: Usaha Mikro, Pendapatan, laba usaha
Subjects: 600 Ilmu Terapan > Akuntansi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Akuntansi
Depositing User: intan arum sari
Date Deposited: 05 Dec 2022 02:36
Last Modified: 05 Dec 2022 02:36
URI: http://eprints.ummetro.ac.id/id/eprint/1734

Actions (login required)

View Item View Item