ANALISIS SISTEM DAN PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) PADA PT. BANK BRI UNIT TRIMULYO CABANG TANJUNG KARANG

Nurmahareza, Elda (2021) ANALISIS SISTEM DAN PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) PADA PT. BANK BRI UNIT TRIMULYO CABANG TANJUNG KARANG. Tugas Akhir (D3) thesis, Universitas Muhammadiyah Metro.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (950kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (99kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (203kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (135kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (49kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (97kB) | Preview
Official URL: https://eprints.ummetro.ac.id/

Abstract

Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Penelitian ini dilaksanakan di PT. Bank BRI Unit Trimulyo Cabang Tanjung Karang. Sumber data dari penelitian ini terdiri dari sumber data primer dan sumber data sekunder. Metode yang digunakan peneliti adalah metode wawancara dan metode dokumentasi. Data yang sudah terkumpul kemudian dianalisis dengan menggunakan metode-metode deskriptif analisis dengan menggunakan pendekatan kualitatif (kata). Dimana penelitian menggambarkan keadaan objek peneliti dengan mengumpulkan data dan mengolah data-data yang berkaitan erat dengan masalah yang akan diteliti. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa PT. Bank BRI Unit Trimulyo Cabang Tanjung Karang telah menerapkan sistem otorisasi yang baik dimana setiap proses hanya terjadi atas dasar otorisasi dari pejabat yang memiliki wewenang untuk menyetujui terjadinya proses transaski dan dokumen-dokumen dalam sistem pemberian kredit usaha rakyat telah lengkap sesuai dengan SOP pemberian kredit. Prosedur yang ada pada PT. Bank BRI Unit Trimulyo sudah sesuai dengan prosedur-prosedur yang telah ditetapkan oleh bank. Hal ini menujukkan kelancaran proses operasi dalam sistem pemberian kredit usaha rakyat.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir (D3))
Additional Information: 003/D3 Perbankan/2021
Uncontrolled Keywords: Sistem, Prosedur, Kredit KUR
Subjects: 300 Ilmu Sosial > Perbankan
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > D3 Keuangan dan Perbankan
Depositing User: Dharma Prasetyawan
Date Deposited: 19 Jan 2022 02:13
Last Modified: 19 Jan 2022 02:13
URI: http://eprints.ummetro.ac.id/id/eprint/892

Actions (login required)

View Item View Item