SETIAWAN, AZIS (2024) ANALISIS KEUANGAN DANA DESA DI KAMPUNG BUMIRAHARJO, KECAMATAN BUMI RATU NUBAN, KABUPATEN LAMPUNG TENGAH. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Metro.
|
Text
Abstrak 2024-3.pdf Download (42kB) | Preview |
|
|
Text
cover-1.pdf Download (413kB) | Preview |
|
|
Text
bab i.pdf Download (108kB) | Preview |
|
|
Text
bab iii.pdf Download (94kB) | Preview |
|
|
Text
bab v-1.pdf Download (29kB) | Preview |
|
|
Text
daftar literatur.pdf Download (65kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengukur tingkat kinerja Keuangan Alokasi Dana Desa (ADD) di Kampung Bumiraharjo, Kecamatan Bumi Ratu Nuban, Kabupaten Lampung Tengah pada tahun 2021 dan 2022 berdasarkan Rasio Pertumbuhan dan Rasio Efesiensi Belanja Daerah. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian deskriptif. Penelitian deskriptif adalah suatu metode untuk menyelidiki status sekelompok orang, objek, set kondisi, sistem pemikiran, atau kelas peristiwa saat ini. Tujuan dari penelitian deskriptif ini adalah untuk membuat deskripsi, gambaran, atau lukisan yang sistematis, faktual, dan akurat tentang fakta-fakta, sifat-sifat, dan hubungan antara fenomena yang diselidiki. Dalam melakukan penelitian ini akan digunakan 2 informasi data sebagai sumber informasi data penelitian, yaitu data primer dan sekunder. Proses Pengumpulan data Menurut Sugiyono (2015) menjelaskan bahwa “Dalam penelitian deskriptif pengumpulan data berlangsung dalam setting yang alamiah (natural situation), Sumber data, dan Metode pengumpulan data biasanya dalam observasi, wawancara dan dokumentasi. Melnurut uraian dan hasil perhitungan pada Rasio pertumbulhan, kinerja keuangan Alokasi Dana Desa (ADD) di Kampung Bumiraharjo, Kecamatan Bumi Ratu Nuban, Kabupaten Lampung Tengah tidak tumbuh secara positif dari tahun 2021-2022. dan hasil perhitungan pada Rasio Efisiensi, kinerja keuangan Alokasi Dana Desa (ADD) di Kampung Bumiraharjo, Kecamatan Bumi Ratu Nuban, Kabupaten Lampung Tengah tergolong Efisien.
Item Type: | Thesis (Skripsi (S1)) |
---|---|
Additional Information: | 31/S1 Manajemen/2024 |
Uncontrolled Keywords: | Kinerja Keuangan Alokasi Dana Desa (ADD), Rasio Pertumbuhan, Rasio Efesiensi. |
Subjects: | 600 Ilmu Terapan > Manajemen |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Manajemen |
Depositing User: | Tri Kris Krisniati |
Date Deposited: | 10 Feb 2025 07:22 |
Last Modified: | 12 Feb 2025 02:09 |
URI: | http://eprints.ummetro.ac.id/id/eprint/3047 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |