ANALISIS PENERAPAN AKUNTANSI PADA DINAS PERUMAHAN RAKYAT DAN KAWASAN PERMUKIMAN KOTA METRO

Kholifah, Ulfi Siti (2024) ANALISIS PENERAPAN AKUNTANSI PADA DINAS PERUMAHAN RAKYAT DAN KAWASAN PERMUKIMAN KOTA METRO. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Metro.

[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (61kB) | Preview
[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (690kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (35kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (28kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (11kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (353kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Ulfi Siti Kholifah. 2024. Analisis Penerapan Akuntansi pada Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman Kota Metro. Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Program Studi S1 Akuntansi Universitas Muhammadiyah Metro. Pembimbing (1)... Pembimbing (2)… Kata Kunci: Penerapan Akuntansi, Dinas Perumahan Rakyat Penelitian ini bertujuan Untuk mengetahui kesesuaian penerapan akuntansi di Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman Kota Metro. Jenis penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif kualitatif. .Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini yaitu berupa wawancara dan observasi. Analisa data dilakukan yaitu dengan menggunakan model Miles and Huberman. Hasil penelitian menunjukan bahwa Penerapan Akuntansi pada Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman Kota Metro belum Sesuai dengan Prinsip Akuntansi Berlaku Umum. Proses akuntansi yang dilakukan oleh Dinas Perkim Kota Metro dimulai dari semua transaksi pengeluaran kas dan penerimaan kas yang dicatat terlebih dahulu dalam Buku Kas Umum (BKU). Mendokumentasikan seluruh transaksi yang terjadi lalu menjurnalnya. Transaksi yang menyebabkan pengeluaran kas dicatat dalam jurnal pengeluaran kas dan begitu juga sebaliknya. Hanya saja Dinas tidak melakukan print out untuk proses penjurnalan dan hanya membuatnya sesuai dengan sistem yang terkomputerisasi.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Additional Information: 007/S1 Akuntansi/2024
Uncontrolled Keywords: Penerapan Akuntansi, Dinas Perumahan Rakyat
Subjects: 600 Ilmu Terapan > Akuntansi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Akuntansi
Depositing User: Feri Apriyanto
Date Deposited: 06 Feb 2025 04:03
Last Modified: 06 Feb 2025 04:03
URI: http://eprints.ummetro.ac.id/id/eprint/2966

Actions (login required)

View Item View Item