Echjia, Riski (2023) PENGEMBANGAN BAHAN AJAR MATEMATIKA BERBENTUK LEAFLET DENGAN PENDEKATAN REALISTIC MATHEMATIC EDUCATION DISERTAI QR CODE PADA MATERI SPLDV KELAS X DI SMA NEGERI 1 BATANGHARI. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Metro.
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (188kB) | Preview |
|
|
Text
COVER.pdf Download (861kB) | Preview |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (204kB) | Preview |
|
|
Text
BAB III.pdf Download (406kB) | Preview |
|
|
Text
BAB V.pdf Download (85kB) | Preview |
|
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (170kB) | Preview |
Abstract
ABSTRAK Bahan aja yang digunakan di SMAN 1 Batanghari masih menggunakan bahan ajar cetak erlangga tahun 2013, sehingga untuk lebih memotivasi peserta didik dalam belajar diperlukan inovasi bahan ajar yang menarik sebagai pendamping bahan ajar yang ada, seperti halnya leaflet Penelitian pengembangan ini bertujuan untuk menghasilkan produk bahan ajar berupa leaflet dengan pendekatan realistic mathematic education disertai qr code pada materi spldv yang valid dan praktis. Penelitian pengembangan ini menggunakan model ADDIE, yaitu analiys, design, development, implementation, evaluate. Pada pengembangan ini tidak melakukan tahap implementation karena tujuannya hanya berfokus pada pengembangan dan menghasilkan produk yang valid dan praktis. Subjek penelitian pengembangan ini adalah peserta didik kelas X IPA 1 SMA N 1 Batanghari dengan jumlah 12 peserta didik yang diambil secara random. Penelitian pengembangan ini melalui tahapan uji validasi ahli materi dan bahasa dan ahli desain untuk mengetahui tingkat kevalidan dari produk yang dikembangkan. Hasil rata-rata persentase uji validasi ahli materi dan bahasa dan ahli desain diperoleh 84% yang berarti bahan ajar yang dikembangkan termasuk dalam kategori sangat valid. Hal ini mencakup persentase hasil uji validasi ahli materi dan bahasa diperoleh 82% yang berarti termasuk dalam kategori sangat valid. Sedangkan persentase hasil uji validasi ahli desain diperoleh 86% yang berarti termasuk dalam kategori sangat valid. Adapun hasil uji kepraktisan bahan ajar yang dikembangkan diperoleh rata-rata persentase 90% yang termasuk dalam kategori sangat praktis. Berdasarkan hasil uji validasi dan uji kepraktisan maka bahan ajar leaflet dengan pendekatan realistic mathematic education disertai qr code pada materi spldv dinyatakan sangat valid dan sangat praktis untuk digunakan. Kata kunci: Leaflet; Realistic Mathematic Education; Qr Code.
Item Type: | Thesis (Skripsi (S1)) |
---|---|
Additional Information: | 017/Pendidikan Matematika/2023 |
Uncontrolled Keywords: | Leaflet; Realistic Mathematic Education; Qr Code. |
Subjects: | 300 Ilmu Sosial > Pendidikan 500 Ilmu Murni > Matematika |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > S1 Pendidikan Matematika |
Depositing User: | Feri Apriyanto |
Date Deposited: | 18 Jan 2024 02:35 |
Last Modified: | 18 Jan 2024 02:35 |
URI: | http://eprints.ummetro.ac.id/id/eprint/2341 |
Actions (login required)
View Item |