RANCANG BANGUN APLIKASI INVENTARIS BARANG BERBASIS DEKSTOP PADA SMK KARTIKA TAMA KOTA METRO

Pangestu, Yuda Agung (2022) RANCANG BANGUN APLIKASI INVENTARIS BARANG BERBASIS DEKSTOP PADA SMK KARTIKA TAMA KOTA METRO. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Metro.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (667kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (117kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (264kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (474kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (149kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (191kB) | Preview

Abstract

Inventaris adalah daftar yang memuat semua barang milik sekolah yang dipakai untuk melaksanakan tugas. Inventaris sekolah sangatlah penting bagi kelangsungan sebuah Perusahaan dan Instansi. Salah satu atau beberapa perlengkapan mengalami gangguan pasti akan menghambat jalannya roda perekonomian Perusahaan atau Instansi tersebut, yang biasanya berupa tidak teraturnya keorganisasian sebuah inventaris sekolah atau kurangnya sebuah sistem dalam menginventaris perlengkapan sekolah. Oleh karena itu, dibutuhkan sebuah sistem untuk memanage data inventaris sekolah. Pengolahan data inventaris barang di SMK Kartika Tama Kota Metro saat ini dalam proses pencatatan barang masih manual dengan mencatat di buku inventaris. Media ini kurang efektif karena staff TU masih mencatat daftar inventaris barang kebuku inventaris dan Ini menyebabkan data terkadang hilang atau terselip dan penyimpanan tidak tersusun rapih serta terkadang staff TU sering kali lupa menaruh catatan buku inventaris karena Buku Lupa disimpan. Proses pencatatan barang inventaris yang sudah di jabarkan diatas menggambarkan bahwa proses pencatatan serta penyimpanan terbilang kurang efisien. Sehingga dibutuhkan inovasi pembuatan sebuah sistem pencatatan data inventaris yang lebih efisien. Yaitu dengan komputerisasi proses pencatatan dan penyimpanan data inventaris dengan aplikasi inventaris barang berbasis desktop.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Additional Information: 66/S1 Ilmu Komputer/2022
Uncontrolled Keywords: Inventaris, Sekolah, Pencatatan, Desktop
Subjects: 000 Karya Umum > Ilmu Komputer
000 Karya Umum > Web dan Pemrograman
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > S1 Ilmu Komputer
Depositing User: Dharma Prasetyawan
Date Deposited: 25 Oct 2023 03:33
Last Modified: 25 Oct 2023 03:33
URI: http://eprints.ummetro.ac.id/id/eprint/2198

Actions (login required)

View Item View Item