ANALISIS PENGARUH EARNING PER SHARE (EPS), RETURN ON EQUITY (ROE), DAN DEBT TO EQUITY RATIO (DER) TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN-PERUSAHAAN PADA JAKARTA ISLAMIC INDEX (JII) PERIODE TAHUN 2016-2018

Istiqomah, Istiqomah (2020) ANALISIS PENGARUH EARNING PER SHARE (EPS), RETURN ON EQUITY (ROE), DAN DEBT TO EQUITY RATIO (DER) TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN-PERUSAHAAN PADA JAKARTA ISLAMIC INDEX (JII) PERIODE TAHUN 2016-2018. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Metro.

[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (7kB) | Preview
[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (3MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (202kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (367kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (89kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR LPUSTAKA.pdf

Download (170kB) | Preview
Official URL: http://eprints.ummetro.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh variabel kinerja keuangan yaitu Earning Per Share (EPS), Return on Equity (ROE), dan Debt to Equity Ratio (DER) terhadap return saham pada perusahaan-perusahaan yang masuk dalam Jakarta Islamic Index (JII) pada periode 2016 hingga 2018. Saham syariah merupakan sahamsaham perusahaan yang dalam operasionalnya tidak bertentangan dengan syariat Islam, baik mengenai produk maupun manajemennya. Sampel penelitian ini terdiri dari 30 perusahaan dengan jumlah data pengamatan sebanyak 90 data pengamatan. Metode pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan puposive sampling. Metode pengujian hipotesis yang digunakan adalah analisis regresi berganda. Hasil penelitian ini secara parsial menunjukkan bahwa variabel Earning Per Share (EPS), Return on Equity (ROE), dan Debt to Equity Ratio (DER) tidak berpengaruh terhadap Return saham. Hasil penelitian secara simultan menunjukkan bahwa Earning Per Share (EPS), Return on Equity (ROE), dan Debt to Equity Ratio (DER) berpengaruh positif terhadap Return saham.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Additional Information: 076/Manajemen/2020
Uncontrolled Keywords: Return Saham, Earning Per Share (EPS), Return on Equity (ROE), dan Debt to Equity Ratio (DER)
Subjects: 600 Ilmu Terapan > Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Manajemen
Depositing User: Dharma Prasetyawan
Date Deposited: 09 Nov 2020 02:35
Last Modified: 09 Nov 2020 06:03
URI: http://eprints.ummetro.ac.id/id/eprint/155

Actions (login required)

View Item View Item