ANALISIS PRODUKTIVITAS PENGGUNAAN ALAT BERAT PADA PEKERJAAN REST AREA KM 116 JALAN TOL TRANS SUMATERA (Excavator, Dump Truck, Motor Greader, Vibratory Roller)

Hidayatullah, Aprian (2020) ANALISIS PRODUKTIVITAS PENGGUNAAN ALAT BERAT PADA PEKERJAAN REST AREA KM 116 JALAN TOL TRANS SUMATERA (Excavator, Dump Truck, Motor Greader, Vibratory Roller). Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Metro.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (3MB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (389kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (173kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (223kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (96kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (208kB) | Preview
Official URL: http://eprints.ummetro.ac.id

Abstract

Volume galian didapat 1.785,8 m3 dan volume timbunan yaitu 13.050 m 3 . Untuk produktivitas yang didapat antara lain excavator zx 200 (menggali) 95,18 m3 /jam, excavator zx 200 (memuat) 108,77 m3 /jam, excavator pc 75 43,5 m3 /jam dump truck kapasitas 7 m 3 22,83 m 3 /jam, dump truck kapasitas 29 m3 16,16 m3 /jam, motor greader 274,17 m3 /jam, vibratory roller 511, 2 m3 /jam. Analisa perbandingan biaya menggunakan 3 metode yaitu analisa lapangan, analisa K(kabupaten Lampung Tengah) 2018, analisa perment 2016, dengan biaya yang didapat berbeda-beda. Untuk analisa lapangan didapat penggunaan biaya pada pekerjaan drainase tipe 1 Rp 8.304,50, galian drai nase tipe 2 Rp. 6.731,94, pemindahan material tanah Rp. 222.354.490, penghamparan dan pemadatan Rp 13.033,66, mobilisasi 7.500,00 dengan total keseluruhan Rp. 247.751.369. Analisa k(Kabupaten Lampung Tengah) 2018 didapat penggunaan biaya pada galian drainase tipe 1 Rp. 6.438.266,32, galian drainase tipe 2 Rp. 12.665.282,64, pemindahan material tanah Rp. 172.259.681, penghmparan dan pemadatan Rp.10.831.809,84, Mobilisasi 7.500,00, sehingga total biaya mencapai 209.685.039. Analisa Perment 2016 pada pekerjaan galian drainase tipe 1 Rp. 10.600.164,24,galian drainse tipe 2 Rp. 8.914.858,69, pemindahan material tanah Rp. 197.106.143, mobilisasi 7.500,00 penghamparan dan pemadatan Rp. 2.185.509,76, dan totalnya adalah Rp. 226.306.675.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Additional Information: 038/TEKNIK/2020
Uncontrolled Keywords: Alat Berat, Volume, Produktivitas, Biaya Sewa
Subjects: 600 Ilmu Terapan > Teknik Bangunan/Sipil
Divisions: Fakultas Teknik > S1 Teknik Sipil
Depositing User: M Derie Santana
Date Deposited: 19 Feb 2021 03:58
Last Modified: 19 Feb 2021 03:58
URI: http://eprints.ummetro.ac.id/id/eprint/564

Actions (login required)

View Item View Item