KURNIAWAN, RIZCKY JULI (2024) PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN LOKASI TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN DENGAN LOYALITAS PELANGGAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA GEPREK AGAN 15 A KOTA METRO. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Metro.
|
Text
COVER.pdf Download (424kB) | Preview |
|
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (157kB) | Preview |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (247kB) | Preview |
|
|
Text
BAB III.pdf Download (494kB) | Preview |
|
|
Text
BAB V.pdf Download (92kB) | Preview |
|
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (164kB) | Preview |
Abstract
Persaingan dalam dunia usaha saat ini sangat ketat. Pelaku usaha harusbersaing untuk mendapatkan pangsa pasar dan para pelanggannya. Hal inimendorong inovasi produk, peningkatan kualitas dan harga yang kompetitif.Perkembangan usaha kuliner ini tidak lain disebabkan oleh permintaan dari masyarakat yang semakin beragam. Mulai dari usaha ayam geprek, anekaolahan mie, dan lain sebagainya, salah satu usaha yang ada di kota Metro yaitu Geprek Agan. Banyak sekali di kota Metro saat ini yang sudah membukausahanya tentang ayam geprek. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahuiapakah pengaruh kualitas produk dan lokasi terhadap kepuasan pelanggandengan loyalitas pelanggan pada pelanggan Geprek Agan 15 A Kota Metro dengan menggunakan 95 responden sebagai sampel penelitian dan teknik penentuan sampel menggunakan accidential sampling. Metode analisis datayang digunakan adalah metode analisis kuantitatif meliputi, uji validitas, ujireliabilitas, uji normalitas, uji linieritas, uji homogenitas, persyaratan hipotesis danhipotesis statistik. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis jalur(Path) dengan bantuan aplikasi SPSS versi 25. Hasil penelitian ini menunjukkanbahwa ada pengaruh secara langsung antara kualitas produk dan lokasi terhadap loyalitas pelanggan pada Geprek Agan 15 A Kota Metro. Ada pengaruhlangsung kualitas produk dan lokasi terhadap kepuasan pelanggan pada Geprek Agan 15 A Kota Metro. Ada pengaruh langsung loyalitas pelanggan terhadap kepuasan pelanggan pada Geprek Agan 15 A Kota Metro.
Item Type: | Thesis (Skripsi (S1)) |
---|---|
Additional Information: | 053/S1 MANAJEMEN/2024 |
Uncontrolled Keywords: | Kualitas Produk, Lokasi, Kepuasan Pelanggan, dan Loyalitas Pelanggan |
Subjects: | 300 Ilmu Sosial > Ilmu Ekonomi 600 Ilmu Terapan > Manajemen |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Manajemen |
Depositing User: | Lina Septriani S |
Date Deposited: | 17 Feb 2025 07:52 |
Last Modified: | 17 Feb 2025 07:52 |
URI: | http://eprints.ummetro.ac.id/id/eprint/3348 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |