AGIFIRILARANI, RISNALAMELAN (2024) PENGARUH PARTISIPASI MASYARAKAT, KOMPETENSI DAN SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP AKUNTABILITAS PENGELOLAAN DANA DESA (Studi Kasus: Desa Gedung Gumanti, Kec. Tegineneng, Kab. Pesawaran). Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Metro.
|
Text
Abstrak 2024-1.pdf Download (37kB) | Preview |
|
|
Text
1. COVER.pdf Download (655kB) | Preview |
|
|
Text
2. BAB I.pdf Download (55kB) | Preview |
|
|
Text
4. BAB III.pdf Download (105kB) | Preview |
|
|
Text
6. BAB V.pdf Download (5kB) | Preview |
|
|
Text
7. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (45kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Partisipasi Masyarakat, Kompetensi Dan Sistem Pengendalian Internal Terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa. Penelitian ini menggunakan teori manajemen keuangan. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang berdasarkan pada kuisioner yang dibagikan kepada aparatur desa dan masyarakat. Metode penelitian ini menggunakan sampel aparatur desa yang bekerja pada Kantor Kelurahan Desa Gedung Gumanti, Sampel dalam penelitian ini adalah 30 orang, berdasarkan metode purposive sampling, yaitu aparatur yang memiliki gelar minimal SMP/MTS dan memiliki masa kerja lebih dari satu tahu. Pemilihan pengujian hipotesis dalam penelitian ini menggunakan regresi linier berganda. Hasil Penelitian ini menunjukan bahwa Partisipasi Masyarakat dan sistem pengendalian internal berpengaruh positif terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa, sedangkan Kompetensi juga berpengaruh positif terhadap akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa.
Item Type: | Thesis (Skripsi (S1)) |
---|---|
Additional Information: | 118/S1 Manajemen/2024 |
Uncontrolled Keywords: | Partisipasi masyarakat, kompetensi, sistem pengendalian internal, akuntabilitas pengelolaan dana desa. |
Subjects: | 600 Ilmu Terapan > Manajemen |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1 Manajemen |
Depositing User: | isna isna isna |
Date Deposited: | 13 Feb 2025 06:18 |
Last Modified: | 13 Feb 2025 06:18 |
URI: | http://eprints.ummetro.ac.id/id/eprint/3231 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |