Galih Prawito, Muhammad (2020) PENGEMBANGAN MODUL MATEMATIKA BERBASIS INKUIRI DISERTAI NILAINILAI ISLAM PADA MATERI BANGUN RUANG SISI DATAR KELAS VIII DI MT’s MA’ARIF1 PUNGGUR TA/2020. Skripsi (S1) thesis, Universitas Muhammadiyah Metro.
|
Text
COVER.pdf Download (6MB) | Preview |
|
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (2MB) | Preview |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (227kB) | Preview |
|
|
Text
BAB III.pdf Download (303kB) | Preview |
|
|
Text
BAB V.pdf Download (109kB) | Preview |
|
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (99kB) | Preview |
Abstract
Penilitian ini bertujuan untuk (1) mengembangkan sebuah modul matematika yang berbasis inkuiri disertai nilai-nilai islam pada materi bangun ruang sisi datar pada kelas VIII di MTs Ma’arif 1 punggur. (2) Mengetahui modul matematika memenuhi kriteria valid dan praktis. (3) Mengetahui modul matematika dapat mengatasi kekurangan sehingga bisa meningkatkan hasil belajar peserta didik. Prosedur pengembangan modul matematika dalam penelitian ini mengacu pada model pengembangan 4-D (Define, Design, Develop, Disseminste). Penelitian ini dilakukan di MTs Ma’arif 1 punggur. Subjek penelitian ini adalah peserta didik kelas VIII di MTs Ma’arif 1 punggur. Objek penelitian adalah modul matematika yang berbasis inkuiri disertai nilai-nilai islam. Jenis data yang digunakan dalam penelitian menggunakan data kualitatif dan kuantatif. Instrumen dalam pengambilan data menggunakan angket validasi dan angket kepraktisan. Berdasarkan hasil validasi dan uji coba kepraktisan didapatkan presentasi kevalidan sebesar 79% selanjutnya hasil uji coba kepraktisan didapatkan presentase 74% sehingga dapat dinyatakan praktis dan valid. Serta dapat memfasilitasi ketersedian bahan ajar dan meningkatkan hasil belajar sebesar 0,405 kategori sedang.
Item Type: | Thesis (Skripsi (S1)) |
---|---|
Additional Information: | 029/Pend.Matematika/2020 |
Uncontrolled Keywords: | bangun ruang sisi datar, inkuiri, modul pengembangan |
Subjects: | 300 Ilmu Sosial > Pendidikan 500 Ilmu Murni > Matematika |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > S1 Pendidikan Matematika |
Depositing User: | editor library ummetro |
Date Deposited: | 01 Dec 2020 02:28 |
Last Modified: | 18 Dec 2020 03:48 |
URI: | http://eprints.ummetro.ac.id/id/eprint/249 |
Actions (login required)
View Item |