KEANEKARAGAMAN TUMBUHAN LUMUT DI KAWASAN GUNUNG TANGGAMUS DAN GUNUNG RAJABASA SEBAGAI SUMBER BELAJAR ENSIKLOPEDIA UMUM

Saputra, Salman Rifqi (2023) KEANEKARAGAMAN TUMBUHAN LUMUT DI KAWASAN GUNUNG TANGGAMUS DAN GUNUNG RAJABASA SEBAGAI SUMBER BELAJAR ENSIKLOPEDIA UMUM. Tesis (S2) thesis, Universitas Muhammadiyah Metro.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (104kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (421kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (570kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (104kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR LITERATUR.pdf

Download (304kB) | Preview

Abstract

Inventarisasi tumbuhan lumut merupakan kegiatan pengumpulan data tentang tumbuhan lumut yang ingin diamati di suatu tempat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tumbuhan lumut apa saja yang terdapat di kawasan Gunung Tanggamus dan Gunung Rajabasa. selain itu penelitian ini juga berfokus untuk mengetahui indeks keanekaragaman tumbuhan lumut di lokasi penelitian. Adapun penelitian tentang tumbuhan lumut ini dilakukan pada Bulan Maret 2023 dan metode yang digunakan adalah metode line transek, yakni metode yang digunakan ketika akan menelusuri suatu gunung dengan cara menarik garis dari tempat yang telah ditentukan. Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa peneliti mendapatkan informasi mengenai tumbuhan lumut yang terdapat di Gunung Rajabasa dan Gunung Tanggamus. Lumut yang ditemukan di Gunung Rajabasa berjumlah 7 spesies dengan Indeks keanekaragaman Shannon-wiener 1,78 (sedang). Adapun Lumut yang ditemukan di Gunung Tanggamus berjumlah 17 spesies dengan Indeks keanekaragaman Shannon-wiener 2,64 (sedang). Selain itu indeks keanekaragaman tumbuhan lumut di Gunung Tanggamus lebih tinggi dibandingkan di Gunung Rajabasa. Hasil dari penelitian ini dibuat produk berupa buku ensiklopedia umum yang memuat informasi yang detail tentang tumbuhan lumut yang terdapat di Kawasan Gunung Tanggamus dan Gunung Rajabasa

Item Type: Thesis (Tesis (S2))
Additional Information: 19/S2 Pendidikan Biologi/2023
Uncontrolled Keywords: Keanekaragaman tumbuhan lumut, ensiklopedia, gunung rajabasa, gunung tanggamus
Subjects: 500 Ilmu Murni > Biologi, Ilmu Hayati
Divisions: Pascasarjana > S2 Pendidikan Biologi
Depositing User: Dharma Prasetyawan
Date Deposited: 02 Jan 2024 01:54
Last Modified: 02 Jan 2024 01:54
URI: http://eprints.ummetro.ac.id/id/eprint/2296

Actions (login required)

View Item View Item