PERANAN KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) PADA PT BANK LAMPUNG KANTOR CABANG BANDAR JAYA TERHADAP PERKEMBANGAN UMKM DI BANDAR JAYA

SUSILAWATI, ENI (2021) PERANAN KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) PADA PT BANK LAMPUNG KANTOR CABANG BANDAR JAYA TERHADAP PERKEMBANGAN UMKM DI BANDAR JAYA. Tugas Akhir (D3) thesis, Universitas Muhammadiyah Metro.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (84kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (161kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (91kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (84kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (150kB) | Preview
Official URL: http://eprints.ummetro.ac.id/

Abstract

Kredit Usaha Rakyat (KUR) adalah kredit atau pembiayaan modal kerja dan atau investasi kepada debitur individu atau perseorangan Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana peranan kredit usaha rakyat pada PT Bank Lampung Kantor Cabang Bandar Jaya terhadap perkembangan UMKM di Bandar Jaya. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan menggunakan teknik wawancara serta dokumentasi. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan sekunder. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan yang telah dijelaskan maka dapat disimpulkan bahwa Peranan Kredit Usaha Rakyat (KUR) Pada PT Bank Lampung Kantor Cabang Bandar Jaya Terhadap Perkembangan UMKM Di Bandar Jaya, yaitu dapat membantu para pemilik UMKM untuk mengembangkan usahanya. Setelah diberikan tambahan modal usaha milik nasabah terlihat mengalami peningkatan dalam segi pendapatan maupun perkembangan usahanya. Dalam hal ini pinjaman KUR memiliki peranan yang sangat besar sebagai alternatif sumber pendanaan bagi UMKM. Dengan melihat perubahan pendapatan sebelum dan sesudah mendapatkan KUR terhadap usaha nasabah maka dapat diketahui bahwa bagaimana perkembangan usaha nasabah setelah mendapatakan KUR, meningkatkan jumlah pendapatan setelah mendapatkan KUR dan membantu para pengusaha UMKM untuk fokus terhadap usahanya.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir (D3))
Additional Information: 007/PERBANKAN/2021
Uncontrolled Keywords: Peranan, Kredit Usaha Rakyat, Perkembangan UMKM
Subjects: 300 Ilmu Sosial > Perbankan
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > D3 Keuangan dan Perbankan
Depositing User: M Derie Santana
Date Deposited: 27 Jan 2022 03:06
Last Modified: 27 Jan 2022 03:06
URI: http://eprints.ummetro.ac.id/id/eprint/1001

Actions (login required)

View Item View Item